Cara Daftar Paket Internet Smartfren

Bookmark and Share
AnehCuy - Wah ternyata banyak yang tidak tahu caranya mendaftarkan paket internet smartfren, banyak yang mengirimkan Komentar maupun melalui Chat bertanya mengenai cara daftar paket internet smartfren unlimited, baiklah kali ini saya akan membagikan artikel tentang cara daftarin paket internet Smartfren,
Smartfren merupakan salah satu operator penyedia jasa telekomunikasi di Indonesia berbasis teknologi CDMA dengan cakupan jaringan CDMA EV-DO (jaringan mobile broadband yang setara dengan 3G).

Smartfren merupakan operator telekomunikasi pertama di dunia yang menyediakan layanan CDMA EV-DO Rev. B (setara dengan 3,5G dengan kecepatan unduh s.d. 14,7 Mbps) dan operator CDMA pertama yang menyediakan layanan Blackberry.

Smartfren menyediakan jaringan internet dengan layanan telekomunikasi yang terjangkau bagi masyarakat yakni dengan pilihan paket unlimited dan volume based untuk pelanggan prabayar maupun pasca bayar. Untuk paket Unlimited pengguna bisa berinternetan ria sepuasnya tanpa batas sesuai paket yang dipilih misal 30hari sepuasnya. Sedangkan untuk paket Volume based pengguna dapat menggunakannya dengan batasan quota dan jika quota habis maka akan dikenakan tarif regular.

Bagi anda yang memiliki handphone maupun modem smartfren dan ingin registrasi paket internet smartfren berikut adalah update terbaru harga dan paket internet smartfren beserta cara registrasinya. baca juga: Lagu Iklan Smartfren Terbaru

Cara Daftar Paket Internet Smartfren


Paket Internet Smartfren Unlimited

Cara Daftar Paket Internet Smartfren Unlimited
  • Harian Premium (Rp 7.500,-)
    SMS : Data (spasi) Unl1 kirim ke 123
    Short Code : *123*3*2*1 OK/Call
  • Bulanan Regular (Rp 49.000,-)
    SMS : Data (spasi) R30 kirim ke 123
    Short Code : *123*3*2*30 OK/Call
  • Bulanan Premium (Rp 99.000,-)
    SMS : Data (spasi) Unl30 kirim ke 123
    Short Code : *123*3*2*30 OK/Call
  • Bulanan Extra Premium (Rp 199.000,-)
    SMS : Data (spasi) R30 kirim ke 123
    Short Code : *123*3*2*30 OK/Call

Paket Internet Smartfren Volume Based

Cara Daftar Paket Internet Smartfren Volume Based
  • Harian 20 MB (Rp 1.000,-) SMS : Data (spasi) vol20 kirim ke 123
  • Harian 100 MB (Rp 3.000,-) SMS : Data (spasi) vol100 kirim ke 123
  • Mingguan 250 MB (Rp 10.000,-) SMS : Data (spasi) vol250 kirim ke 123
  • Mingguan 600 MB (Rp 20.000,-) SMS : Data (spasi) vol600 kirim ke 123
  • Bulanan 2 GB (Rp 50.000,-) SMS : Data (spasi) vol2000 kirim ke 123
  • Bulanan 6 GB (Rp 100.000,-) SMS : Data (spasi) vol6000 kirim ke 123
  • Bulanan 12 GB (Rp 150.000,-) SMS : Data (spasi) vol12000 kirim ke 123

Nah begitulah caranya daftarin oaket internet smartfrenmu, semoga saja artikel Cara Daftar Paket Internet Smartfren ini bermanfaat bagi kita semua

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar